Catatan Nonton Film Sang Hobbit: Sebuah Petualangan Tak Terduga (The Hobbit: An Unexpected Journey)

Film Sang Hobbit: Sebuah Petualangan Tak Terduga (Bahasa Inggris: The Hobbit: An Unexpected Journey) merupakan golongan film film fantasi sih menurutku, terbit tahun 2012 yang disutradarai Peter Jackson. dan merupakan film pertama dari tiga film adaptasi dari novel tahun 1937 berjudul The Hobbit karya J. R. R. Tolkien. Sekuel dari film ini adalah The Hobbit: The Desolation of Smaug dan There and Back Again.

{getToc} $title={Table of Contents}
 

Berlatar enam puluh tahun sebelum The Lord of the Rings, film ini berkisah tentang hobbit bernama Bilbo Baggins (Martin Freeman), yang ditugaskan penyihir Gandalf (Ian McKellen) untuk menemani tiga belas kurcaci yang dipimpin Thorin Oakenshield (Richard Armitage) dalam sebuah perjalanan melintasi Dunia Tengah untuk merebut Pegunungan Sunyi dari Smaug si naga. 

 

hobbit

 

 

Sinopsis Singkat

 

Bilbo Baggins (Martin Freeman) melakukan pencarian untuk merebut kembali Kerajaan Erebor, sebuah kerajaan Dwarf yang hilang, dimana sebelumnya ditaklukkan oleh naga Smaug yang menakutkan. 

 

Kehadiran Gandalf (Ian McKellen) membuat Bilbo bersedia bergabung dengan kumpulan kurcaci yang dipimpin oleh prajurit legendaris Thorin Oakenshield. Perjalanan


membawa mereka melalui wilayah berbahaya yang dipenuhi dengan Goblin dan Orc, serangga mematikan dan membawa Baggins menemukan cincin emas magis yang mengikat nasib umat manusia.
 
 

Kumpulan Pemain :

 

Beberapa pemeran film dan tokoh yang diperankan meliputi:

    Martin Freeman sebagai Bilbo Baggins
    Ian McKellen sebagai Gandalf si Abu-Abu
    Cate Blanchett sebagai Galadriel
    Hugo Weaving sebagai Elrond
    Christopher Lee sebagai Saruman si Putih
    Sylvester McCoy sebagai Radagast si Coklat
    Ian Holm as an old Bilbo Baggins
    Elijah Wood sebagai Frodo Baggins
    Andy Serkis sebagai Gollum

Gerombolan Kurcaci

    Richard Armitage sebagai Thorin Oakenshield
    Graham McTavish sebagai Dwalin
    Ken Stott sebagai Balin
    Aidan Turner sebagai Kíli
    Dean O'Gorman sebagai Fíli
    Mark Hadlow sebagai Dori
    Jed Brophy sebagai Nori
    Adam Brown sebagai Ori
    John Callen sebagai Óin
    Peter Hambleton sebagai Glóin
    William Kircher sebagai Bifur
    James Nesbitt sebagai Bofur
    Stephen Hunter sebagai Bombur

Selain itu, pemeran film ini meliputi: Benedict Cumberbatch sebagai Necromancer dari Dol Guldur; Bret McKenzie sebagai Lindir, Peri dari Rivendell; Barry Humphries as the Great Goblin, penguasa gua bawah tanah Goblin Town di Misty Mountains; Jeffrey Thomas sebagai Thrór, mantan Raja Durin's Folk, putra Dáin I, ayah Thráin II dan kakek Thorin Oakenshield; Mike Mizrahi as Thráin II, Raja Kurcaci, putra Thrór dan ayah Thorin Oakenshield, pewaris King under the Mountain dan Raja Durin's Folk, ditangkap dan dipenjara di Dol Guldur oleh Necromancer; Manu Bennett sebagai Azog, pemimpin Orc dari Moria yang membunuh Raja Thrór; dan Conan Stevens sebagai Bolg, Orc Lord dari Mount Gundabad dan putra Azog.  - Sumber Wikipedia




Kesimpulan

 

Saya tidak begitu banyak mengurai sih dari filmnya... agak males ngetik nih.. yang jelas.. kalo dari kacamata saya sebagai orang awam dan penyuka film fantasy.. hehe ( suka sih sama efek efeknya.. ama manipulasinya dan apa apa yang di luar nalar..) saya rasa udah bagus.. membuat larut dalam cerita.. hehe

Yang penting.. udah pernah nonton ya.. hehe.. dan rekomended lah..




Posting Komentar

Untuk posting kode, bisa di parse dulu gan, pake tool parse yang udah disediakan di website ini https://www.rahmancyber.net/p/parse-code.html

agar kodenya tidak hilang... ^_^

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال