RahmanCyber Chromebook Android - Jadi disini kita bahas cara Setting Printer dan Melakukan Test pada Aplikasi langsung.
Test Print di Aplikasi Kasir Toko Portabel
Kasir Toko Portabel dari Gentatekno adalah aplikasi point of sale (POS) yang mendukung sistem kasir digital, fitur kelola produk dan inventori, laporan penjualan, pembayaran digital yang bisa kalian temui di google playstore.
Aplikasi ini berbayar ya sob. Buat kalian yang sudah berlangganan di perangkat android, kalian bisa menggunakannya di chromebook.
dan berikut ini review kita menggunakan Kasir Toko Portabel untuk cetak struk pembayaran dengan printer thermal bluetooth, termasuk cara melakukan setting agar tidak error ketika mencetak.
Printer yang kita gunakan adalah printer thermal bluetooth auqoz 58d
Test Print di Aplikasi Kasir Pintar
Kembali lagi di PLaylist Chromebook Android di RahmanCyber.NET , kesempatan kali ini kita bahas APLIKASI KASIR PINTAR yang kita duetkan dengan Printer Bluetooth Thermal 58D.
Aplikasi "kasir pintar" adalah aplikasi yang dirancang untuk membantu pemilik bisnis atau toko dalam mengelola transaksi penjualan dan pembelian secara digital. Aplikasi ini tuh dilengkapi dengan fitur-fitur seperti manajemen inventaris, pembuatan laporan keuangan, pencatatan pembayaran, dan integrasi dengan sistem pembayaran digital. Dengan menggunakan aplikasi kasir pintar, pemilik bisnis dapat memantau dan mengelola aktivitas bisnis mereka dengan lebih efisien dan efektif, serta mengurangi kesalahan manusia dan meningkatkan produktivitas. Aplikasi kasir pintar dapat digunakan untuk berbagai jenis bisnis, seperti toko retail, restoran, kafe, dan usaha kecil lainnya.
Ini merupakan aplikasi berbayar ya gan, tetapi ketika melihat beragam fiturnya, saya rasa cocok jika sobat memang memiliki bisnis dengan skala yang besar dan perlu penanganan pembayaran yang termanajemen dengan baik. selengkapnya silahkan kunjungi https://kasirpintar.co.id
Lantas, Bagaimana Settingnya agar bisa jalan di Chromebook?, kita bahas disini... selain itu juga mengatur stok barang dan print struk penjualan.
#printerbluetooth #chromebook #kasirpintar #printerthermal
Test Print di Aplikasi Wirausaha Majoo
Aplikasi Wirausaha Majoo adalah sebuah aplikasi yang dirancang untuk membantu para wirausaha dalam mengembangkan usahanya dengan memanfaatkan teknologi digital. Aplikasi ini menyediakan berbagai fitur yang berguna untuk meningkatkan produktivitas, efisiensi, dan pemasaran usaha.
Beberapa fitur yang tersedia dalam Aplikasi Wirausaha Majoo antara lain adalah pembukuan keuangan, manajemen stok dan inventaris, pembuatan laporan, pemasaran dan promosi, hingga fitur e-commerce yang memungkinkan para pengguna untuk menjual produk mereka secara online. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan berbagai konten edukatif dan bimbingan untuk membantu para wirausaha dalam mengembangkan usaha mereka.
Aplikasi Wirausaha Majoo dapat diunduh secara gratis dan tersedia dalam platform Android dan iOS. Aplikasi ini dapat digunakan oleh berbagai jenis usaha, mulai dari usaha kecil hingga usaha besar. Dengan menggunakan aplikasi ini, para wirausaha diharapkan dapat mengoptimalkan pengelolaan usaha mereka dan meningkatkan keuntungan secara signifikan.
Kali ini di *Playlist Chromebook Android* kita tambahkan ini sebagai review pengunaan printer bluetooth yang lama banget ada yang tanya di channel ini tentang printer bluetooth. - Buat temen temen yang buka Warung maupun UKM Wirausaha dan kalian memakai Chromebook atau mau pakai Chromebook, sebagai info aja ini bisa dijalankan di chromebook, seperti apa performa aplikasinya, kita tampilkan di video ini, kalian bisa menggunakan aplikasi ini nih untuk mendukung penjualan.. kemarin kita bahas Kasir Pintar, sekarang kita bahas Majoo.. keduanya merupakan aplikasi yang layak untuk jadi pilihan, dengan beragam fitur untuk mendukung Usaha kalian...
Lalu apakah bisa menggunakan Printer Thermal Bluetooth Auqoz? bagaimana cara setting printer thermal bluetooth di aplikasi Majoo?
experiencenya kita bagiin di video ini.. simak aja... hehe
Test Print Aplikasi Qasir
Qasir adalah aplikasi point of sale (POS) yang mendukung sistem kasir digital, fitur kelola produk dan inventori, laporan penjualan, pembayaran digital yang bisa kalian temui di google playstore.
Aplikasi ini berbayar ya sob. Buat kalian yang sudah berlangganan di perangkat android, kalian bisa menggunakannya di chromebook.
dan berikut ini review kita menggunakan Qasir untuk cetak struk pembayaran dengan printer thermal bluetooth, termasuk cara melakukan setting agar tidak error ketika mencetak.
Printer yang kita gunakan adalah printer thermal bluetooth auqoz 58d
Test Kasir Toko Pintar Portabel
Video ini masih seputar Review Aplikasi Kasir dan Printer Thermal Bluetooth untuk cetak struk pembayaran di chromebook, bagaimana settingnya, bagaimana mengatasi error, dan step by step menggunakannya.
Episode kali ini kit ngebahas Aplikasi Kasir yang b isa dikatakan sederhana dan gratis. Tampilannya cukup mudah untuk dipahami. Sehingga ini bisa menambah pilihan untuk sobat memilih mana yang tepat dan sesuai, atau untuk memastikan yang sudah pernah sobat pakai dan langganan di perangkat lainnya...
"Pastikan tidak di sklip ya tmn tmn, karena nanti ada cara mengatasi error yang muncul... sampai bisa ngeprint, kalo salah setting nantinya tidak bisa menggunakan"
#chromebook #android #printerbluetooth
Test Aplikasi "Buku Warung" untuk UMKM
Pengujian Printer Thermal Bluetooth 58D kali ini adalah Aplikasi "Buku Warung" yang dikembangkan oleh PT Buku Usaha Digital, dimana aplikasi ini ternyata gratis.... yup! Aplikasi untuk Menunjang Toko atau Warung kamu nih, terutama jika kamu menggunakan chromebook.
disini kita cobakan menggunakan Printer Bluetooth yang biasa digunakan untuk ceta struk tanpa tinta, jadi melalui proses pembakaran, cuman kamu butuh kertas thermal sih.
Printer Bluetooth Thermal Merek Auqoz 58D.
#chromebook #bisnis #aplikasiandroid
#printerthermal #printerbluetooth
Pembahasan Ini cocok untuk kalian yang punya usaha
Laundry, coffe shop, makanan siap saji, warung dll
Spesifikasi Printer Thermal Bluetooth AUQOZ AQ-58D Thermal Receipt Printer POS Kasir USB + Bluetooth
Tersedia Mode Bluetooth dan USB, Ada colokan RJ11 ke Cash Drawer/Laci Uang (bisa konek cash drawer)...Merek Resmi AUQOZ, ada Izin Resmi POSTEL Printer ini mendukung Android Via Bluetooth,
Support Windows Via USB port, EU Plug untuk Listreiknya, jadi colokan listrik di Indonesia standardnya EU. Prosen Mencetaknya dengan cara dipanaskan, jadi tidak membutuhkan tinta seumur hidup hanya aja butuh kertas rol (hehe), AQ 58D ini Tidak Ada Baterai charger / Harus di colok listrik langsung, jadi kurang nyaman jika dibuat portabel. Hanya aja cocok buat kasir yang stay terus, karena gak perlu risau battery gembung atau battery aus.
Link Pembelian ada di https://www.youtube.com/watch?v=K-dadi_Gr44
Sekalian Review Produknya yang udah kita beli dan Test...
Kalian bisa subscribe channel kita untuk mengikuti pembahasan di Playlist RahmanCyber Tekno yang ngebahas lebih dalam, bentuknya pengalaman (karena kita bukan review produk unboxing) tapi kita review produk yang memang kita beli untuk digunakan sendiri... sehingga apa yang kita sampaikan adalah apa saja yang kita alami dan rasakan sebagai seoarang customer/pengguna.
Jika ada brand yang ingin bekerja sama, bisa beri produknya, sehingga kita bisa gunakan dan uji dalam penggunaan sehari hari (bukan pinjaman ya) jadi jika memang produknya layak diangkat jadi pembahasan maka, akan kita bahas, kalo enggak ya berarti tidak, walaupun produknya udah diberikan ke kita... ^_^